- Mintalah semua siswa menuliskan sebuah bilangan bulat yang dipilih dari 50 sampai 100. Bilangan yang dipilih bebas, yang penting dari 50 sampai 100
- Mintalah mereka menambahkan 76 kepada bilangan tersebut. Tuliskan hasilnya.
- Coret angka ratusannya, tambahkan angka ratusan yang dicoret terhadap bilangan dua digit yang sisa. Tuliskan hasilnya
- Kurangkan hasilnya dari bilangan mula-mula.
- Mintalah mereka menunjukkan hasilnya pada selembar kertas. Angkat tinggi-tinggi dan tunjukkan pada seisi kelas.
- Ajaib! bilangan yg mereka tunjukkan sama.
Contoh:
1. bilangan yang dipilih 94
2. 94 + 76 = 170
3. Pada 170; coret angka 1 nya dan 1 + 70 = 71
4. 94 - 71 = 23
5. Akan kita lihat semua siswa menunjukkan hasil 23.
Amazing !!!
Would you like to try another number?
(By : Budi Muhammadi, M.Pd - Math teach SMPN 6 Pekalongan)
Post a Comment
Kami berterima kasih jika rekan2 bersedia memberikan komentar/masukan.