Beasiswa S2 P2TK Dikdas 2013

Salam Semangat
Pengembangan profesionalitas PTK secara berkelanjutan dapat dilakukan dengan berbagai cara, antara lain melaluireviu sejawat, penelitian, pendidikan dan pelatihan, program mentoring, kolaborasi guru, kepala sekolah, pengawas sekolah, pengawas sekolah/pengawas, program induksi, dan peningkatan kualifikasi akademik. Berbagai cara tersebut telah dilaksanakan oleh Pemerintah. Mulai tahun 2012, Direktorat Pembinaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Pendidikan Dasar, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan bermaksud memperluas kesempatan bagi PTK Dikdas untuk meningkatkan kapasitas profesionalnya dengan menyediakan beasiswa pendidikan strata dua (S-2). Selanjutnya agar beasiswa yang dimaksud dapat digunakan secara optimal sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan, maka disusunlah Pedoman Program Pemberian Beasiswa S-2 bagi PTK Dikdas ini untuk dijadikan rujukan bagi pihak-pihak yang berkepentingan.

Pengumpulan berkas sampai minggu II September 2013.

Jurusan S2 yang dibuka adalah:
1. Prodi Matematika
2. Prodi IPA
3. Prodi IPS
4. Prodi Bahasa Indonesia
5. Prodi Bahasa Inggris


Silakan Unduh Panduan Lengkapnya DI SINI
Share this article :
 

Post a Comment

Kami berterima kasih jika rekan2 bersedia memberikan komentar/masukan.

 
Support : Creating Website | Johny Template | MasRif
Copyright © 2011. MGMP Matematika SMP Kota Pekalongan - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by MasRif
Proudly powered by Blogger